Hasil Rembuk Nasional Pendidikan 2012

Berikut ini hasil Rembuk Nasional Pendidikan Tahun 2012. Rembuk Nasional Pendidikan dan Kebudayaan adalah ajang para pelaku dan pengelola pendidikan dan kebudayaan untuk berkumpul dan berdiskusi dalam rangka koordinasi menyamakan visi misi pengembangan pendidikan di Indonesia. Tujuannya jelas agar pendidikan di Indonesia bisa terus lebih baik. Commitment for improvement. Tema Rembuknas 2012 kali ini adalah: Meningkatkan Integritas dan Kinerja Layanan Pendidikan dan Kebudayaan.
Hasil tiap Komisi adalah sebagai berikut:
Hasil Komisi 1, Pengembangan PAUD dan PNF

Hasil Komisi 2, Perluasan Akses Pendidikan Dasar Bermutu

Hasil Komisi 3, Percepatan Pelaksanaan Rintisan Wajar 12 Th

Hasil Komisi 4, Perbaikan Sistem Pengelolaan PTK

Hasil Komisi 5, Integrasi Pendidikan Menengah dan Pendidikan Tinggi

Hasil Komisi 6, Desentralisasi Pendidikan dan Penguatan Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI)

Hasil Komisi 7, Pengembangan, Pembinaan, dan Pelindungan Bahasa

Hasil Komisi 8, Integrasi Kebudayaan dalam Pendidikan

Sumber http://rembuknas.kemdikbud.go.id/laman/ Smoga bermanfaat...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Hasil Rembuk Nasional Pendidikan 2012"

Posting Komentar

Silahkan Tinggalkan Komentar...